Newest Post
Perangkat Input
Perangkat yang digunakan untuk menyediakan data dan sinyal kontrol untuk sistem pengolahan informasi yang terpasang atau dapat dipasang ke komputer.Contoh perangkat input komputer seperti Keyboard,Mouse,Scanner,Kamera,Joystick,Microphone,dll.
*Perangkat Input Komputer adalah sebagai berikut;
-Modalitas input(misalnya gerakan mekanis,audioi,visual,dll).
-Input diskrit(misalnya tombol yang ditekan) atau continue (misalnya posisi mouse).
Contoh Perangkat Input Komputer
1.Keyboard
Merupakan salah satu perangkat input yang paling populer yang paling dibutuhkan komputer.Keyboard berfungsi untuk menginput data (huruf,angka,simbol,dll) ke dalam komputer.
2.Mouse
Mouse adalah alat bantu navigasi dalam mengakses komputer.
3.Joystick
Merupakan "Pointing Device" (Perangkat Petunjuk) yang digunakan untuk memindahkan posisi kursor pada layar monitor.Joystick mempunyai fungsi hampir sama dengan mouse,pengunaannya lebih optimal dalam "Computer Aided Desain" (CAD).
4.Scanner
Merupakan perangkat input yang bekerja lebih mirip mesin fhotocopy.
5.Barcode Reader
Adalah perangkat yang digunakan untuk membaca barcode data.Barcode umumnya digunakan dalam pelabelan barang.Pengkodean barang,penomoran barang,dll.
6.Microphone
Adalah perangkat input untuk input suara yang kemudian disimpan dalam bentuk digital.Mikrofon digunakan untuk berbagai aplikasi seperti menambahkan suara kepresentasi MultiMedia atau untuk pencampuran music.
7.Kamera
Kammera pada komputer biasanya digunakan dalam video chat,kamera berguna untuk mengirimkn gambar dari satu komputer ke komputer lain,atau dapat digunakan untuk merekam video pendek atau juga bisa sebagai alat untuk mengambil gambar foto.
*Perangkat Output
Alat keluaran atau output devices merupakan keluaran yang berfungsi sebagai alat untuk mengeluarkan data atau informasi dari komputer.Output device juga bisa diartikan sebagai peralatan yang berfungsi untuk mengeluarkan hasil pemrosesan ataupun pengolahan data yang berasal dari CPU kedalam suatu media yang dapat dibaca oleh manusia ataupun dapat digunakan untuk menyimpan data hasil proses.Jenis media dari output device yang dimiliki oleh komputer cukup banyak.Output Device terdiri dari;
1.Monitor
Dengan alat ini kita dapat melihat semua proses dalam computer,tanpa monitor sangat sangat sulit kita untuk melakukan intruksi dan melakukan analisis data serta melihat hasil kerja dari komputer paling banyak Monitor CRT yang paling sering dipakai jaman sekarang LCD.
2.Printer
Merupakan alat untuk mencetak informasi pada kertas.Informasi atau segala sesuatu yang telah dicetak di kertas dinamakan hard copy.
3.Speaker
Merupakan alat untuk mengerluarkan suara.Speaker biasanya dipakai pada komputer yang menggunakan system operasi berbasis windows atau multimedia.
4.Unit Proses (Processing device)
Dalam unit proses ada yang disebut dengan CPU (Central Processing Unit) merupakan tempat untuk pemrosesan intruksi-intruksi program.CPU terdiri dari 2 bagian:
a)Unit Kendali (Control Unit)
b)Unit Aritmatik dan Logic (Aritmatic and Logic Unit)
CPU juga mempunyai tempat penyimpanan sementara yang disebut register.Ini merupakan tempat penyimpanan kecil sebelum pemrosesan data.Biasanya dalam bentuk disk.
5.Read Only Memory (ROM)
ROM berisikan suatu program yang telah dibuat oleh pabrik perangkat komputer,File yang disimpan disini tidak akan hilang meskipun aliran listrik mati/off.Fungsi komponen ini yaitu untuk membaca system operasi dari disk,untuk mengecek semua peralatan yang terpasang dalam dan menampilkan pesan di layar monitor.
Sekian dan Terimakasih :) Semoga membantu
- Back to Home »
- Seputar Tentang MultiMedia »
- Komponen Perangkat Input dan Output
Related Posts :
Seputar Tentang MultiMedia